Pengaruh Motivasi Terhadap Kinerja pada PT. BUMI MEKAR HIJAU

Aminuddin, Aminuddin (2021) Pengaruh Motivasi Terhadap Kinerja pada PT. BUMI MEKAR HIJAU. Other thesis, university of palembang.

[thumbnail of BAB I dan BABA IV.pdf] Text
BAB I dan BABA IV.pdf

Download (878kB)

Abstract

Sumber Daya Manusia (SDM) memiliki peranan penting bagi suatu perusahaan atau organisasi. Oleh sebab itu SDM perlu mendapatkan perhatian khusus untuk mengetahui indikator SDM apa saja yang mempengaruhi pada kinerja karyawan yang berkualitas. Adapun indikator dari SDM yaitu kepuasan kerja, disiplin kerja, kepemimpinan, kinerja, pelatihan, pendidikan, motivasi, lingkungan kerja, pelatihan kerja, rekrutmen, dan komitmen organisasi. Selain itu, tinggi rendahnya pengetahuan dan keterampilan dapat mempengaruhi kemampuan perusahaan dalam meningkatkan produktivitas. Pengetahuan dan keterampilan merupakan nilai-nilai yang perlu diberitahukan kepada seluruh karyawan agar karyawan menyadari bahwa mereka merupakan tenaga kerja yang terampil yang dibutuhkan untuk kemajuan perusahaan

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum
Depositing User: Melyana Melyana
Date Deposited: 28 Sep 2022 09:46
Last Modified: 28 Sep 2022 09:46
URI: http://eprints.unpal.ac.id/id/eprint/113

Actions (login required)

View Item
View Item