PENGARUH DISIPLIN KERJA, PENGALAMAN KERJA, DAN GAJI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ERAFONE ARTHA RETAILINDO, TBK.

Octarinie, Nenny and Zubaidah, Zubaidah and Dahlan, Pantani and Nabillah, Bella (2022) PENGARUH DISIPLIN KERJA, PENGALAMAN KERJA, DAN GAJI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ERAFONE ARTHA RETAILINDO, TBK. manajemen.

[thumbnail of 3 NENNY.pdf] Text
3 NENNY.pdf

Download (809kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah disiplin kerja, pengalalaman kerja, dan gaji berpengaruh secara simultan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah sampling jenuh, yaitu mengambil seluruh sampel sebanyak 80 responden. Metode penelitian menggunakan metode analisis regresi linier berganda dengan menggunakan uji f, uji t serta uji dominan dengan taraf signifikan 5%. Hasil penelitian dan hipotesis menunjukkan bahwa disiplin kerja,
pengalaman kerja dan gaji berpengaruh secara simultan dengan hasil regresi linear berganda dalam uji t diperoleh fhitung sebesar 159,674 lebih besar dari t tabel 2,72 sedangkan secara parsial melalui uji t diperoleh thitung untuk masing-masing variabel yaitu Disiplin Kerja (X1) sebesar 5,849 Pengalaman Kerja (X2) sebesar6,163 dan Gaji (X3) sebesar 7,310 lebih besar daripada nilai ttabel 1,665 maka variabel bebas yaitu variabel Disiplin Kerja, Pengalaman Kerja dan Gaji berpengaruh terhadap variabel terikat Kinerja Karyawan. Sedangkan variabel Gaji berpengaruh dominan terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Erafone Artha Retailindo, Tbk., dan sebaiknya pimpinan PT. Erafone Artha Retailindo, Tbk. dapat terus mempertahankan bahkan meningkatkan Kinerja Karyawan sehingga tujuan utama dari perusahaan bisa tercapai sempurna.

Item Type: Article
Subjects: 500 – Ilmu Pengetahuan > 500 Ilmu pengetahuan > 507 Pendidikan, penelitian, topik terkait ilmu pengetahuan alam
Depositing User: Melyana Melyana
Date Deposited: 29 Sep 2023 09:07
Last Modified: 02 Oct 2023 10:16
URI: http://eprints.unpal.ac.id/id/eprint/185

Actions (login required)

View Item
View Item