PENYIMPANGAN ASAS LEGALITAS DALAM UNDANG- UNDANG NOMOR 26 TAHUN 2000 TENTANG PENGADILAN HAK ASASI MANUSIA

Dahwir, Ali and BARHAMUDIN, BARHAMUDIN (2014) PENYIMPANGAN ASAS LEGALITAS DALAM UNDANG- UNDANG NOMOR 26 TAHUN 2000 TENTANG PENGADILAN HAK ASASI MANUSIA. Solusi.

[thumbnail of PENYIMPANGAN AZAZ LEGALITAS.pdf] Text
PENYIMPANGAN AZAZ LEGALITAS.pdf

Download (145kB)

Abstract

Asas legalitas merupakan asas fundamental bagi negara-negara
yang menggunakan hukum pidana sebagai sarana penanggulangan kejahatan, namun berlakunya tidak mutlak. Landasan pemikiran pengecualian asas legalitas bahwa nullum crimen sine lege
sebenarnya bukan batasan kedaulatan tetapi merupakan prinsip keadilan (principle of justice) sehingga menjadi tidak adil ketika yang bersalah tidak dihukum dan dibiarkan bebas (unpunished)

Item Type: Article
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 340 Ilmu hukum > 348 Undang-undang, hukum, regulasi dan kasus
Depositing User: Melyana Melyana
Date Deposited: 03 Oct 2023 07:43
Last Modified: 03 Oct 2023 07:43
URI: http://eprints.unpal.ac.id/id/eprint/202

Actions (login required)

View Item
View Item